Postingan

AWAL

Tentang Saya

 Saya Reihan Hanafi, Mahasiswa asal Universitas Bung Hatta , Kota Padang. Fakultas Teknologi Industri Program Studi Teknologi Rekayasa Komputer dan Jaringan Di blog ini saya memberikan sebuah pengetahuan tentang ilmu komputer atau tugas yang diberikan oleh dosen saya, dan membagikannya ke sebuah blog saya ini. Saya tidak bagus dalam hal mengetik/menulis sebuah blog, tetapi saya berharap anda sebagai pengunjung mendapatkan beberapa ilmu yang akan saya bagikan di Blog saya ini Saya mempunyai Podcast  yang isinya mengobrol bersama teman yang bertemakan kehidupan sehari-hari, komedi, horor, atau apapun yang mungkin membuat kami tertarik untuk membuat Podcast ini. Saya mempunyai akun YouTube  yang mungkin isinya bakalan random sekali, karena di YouTube saya mencoba membuat karya dan membagikannya ke Channel YouTube saya, memang hasilnya kurang memuaskan buat kalian, tapi begitulah seorang konten kreator, mencoba. Sekian dari saya, silakan kunjungi di Blogspot saya, yang tersedia beberapa

MODEL REFERENSI & PROTOKOL JARINGAN

Gambar
  MODEL REFERENSI & PROTOKOL JARINGAN Dosen Pengampu : Gufron, S.T., M.Kom       Disusun Oleh : Reihan Hanafi Wiyanatra (2010017514007)   Program Studi Teknologi Rekayasa Komputer dan Jaringan Fakultas Teknologi Industri Universitas Bung Hatta 2021     KATA PENGANTAR   Puji syukur kehadirat Allah SWT. Atas rahmat dan hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul "MODEL REFERENSI & PROTOKOL JARINGAN" dengan tepat waktu. Makalah disusun untuk memenuhi tugas Mata Kuliah Perancangan Jaringan. Selain itu, makalah ini bertujuan menambah wawasan tentang media jaringan bagi para pembaca dan juga bagi penulis. Penulis mengucapkan terima kasih kepada bapak Gufron selaku dosen Mata Kuliah Perancangan Jaringan. Saya selaku penulis menyadari bahwa makalah ini masih memiliki kekurangan. Oleh sebab itu, dapat disampaikan saran dan kritik yang membangun demi kesempurnaan makalah ini.   Padang, 13 Oktober 2021 Penulis